Kue Roko' - roko' unti/ cangkuning.... kue yang mirip dengan kue barongko.... bahan dasarnya adalah pisang, dan di bungkus dengan daun pisang. yang membedakan roko' - roko' unti dan cangkuning hanya isi dalamnya saja unti berisikan pisang, sedangkan cangkuning berisikan kelapa parut yang dicampur dengan gula merah/aren. hanya saja roko - roko unti, bahan pisangnya tidak di hancurkan akan tetapi di potong -potong begitu saja lalu di baluti dengan adonan dari tepung beras. kue ini bisa kita jumpai pada pagi hari di sekitaran kompleks rumah kita. bisa juga kita dapati di toko2 kue langganan kita,
biasanya harganya berkisaran Rp 500 sampai Rp 1500/ buahnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar